Noble Qur'an » Indonesia » Daftar Buku » Sholat, Definisi, Anjuran, dan Ancamannya
Sholat, Definisi, Anjuran, dan Ancamannya
Buku ini memaparkan tentang hal-hal yang berkaitan dengan sholat dan berbagai keutamaannya. Paparan yang lengkap disertai dengan definisi, anjuran untuk melakukan sholat, serta ancaman bagi siapa saja yang meninggalkannya.Karya : Abdullah Bin Abdul Hamid Al Atsary
Editor : Ir. Salim Maqbul al-Katsiri
Penterjemah : Syafiq Fauzi Zen Bawazier
Terbitan : www.jdci.org situs Kantor kerjasama dakwah dan penyuluhan bagi warga pendapat di kota Jedah
Sumber : http://www.islamhouse.com/p/371389
Daftar Buku
- Sifat Wara’ Mutiara Kisah Salaf Dalam Berinteraksi Dengan Pekara Syubhat Dan HaramDengan senang hati kami sajikan sekelumit kisah salafussoleh (generasi awal Islam) dalam wara. Agar menjadi pemicu dalam meneladani dan berjalan di atas jalan mereka di zaman sekarang ini, zaman yang penuh godaan dan kemungkaran; buah kerancuan dan hawa nafsu. Kini pemahaman menjadi terbalik. Mereka yang wara, menjauhi perkara haram dan samar-samar dianggap lugu, tidak tahu kebaikan diri, tidak sempurna akalnya serta gelaran lain yang kita dengar dari waktu ke waktu dari mereka yang hatinya telah diresapi oleh cinta dunia dan mengendus-endus dibalik kelezatannya.
Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad
Sumber : http://www.islamhouse.com/p/312022
- Materi Hadits Level -1Pelajaran hadits level pertama pada acara Daurah Syar'iyah yang diadakan di Kantor Jaliyat Rabwah.
Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Sumber : http://www.islamhouse.com/p/326428
- Satu Hari Bersama Rasulullah ( Shallallahu ‘Alaihi Wa Sallam )Satu hari bersama kekasihmu SAW, Berisi tentang apa yang seharusnya dirasakan oleh seorang Muslim terhadap Nabinya dan apa yang harus dilaksanakan untuk menta'atinya, dibarengi oleh beberapa contoh yang dilakukan para ulama dalam permasalahan ini. Juga membahas gambaran tentang sifat lahiriyah beliau dan amalan-amalan yang dilakukannya dalam kehidupan sehari-hari.
Karya : Aiman Abanmi
Penterjemah : Mohammad Iqbal Ghozali
Sumber : http://www.islamhouse.com/p/178737
- Sebab-Sebab Perpecahan Umat dan Cara PenanggulangannyaBuku yang sangat bagus menjelaskan tentang perpecahan yang terjadi di kalangan umat islam serta penyebab-penyebabnya, menjelaskan tentang perbedaan antara perselisihan dan perpecahan, kemudian menyebutkan tokoh-tokoh ahli bid'ah, dan diakhiri dengan cara menghindari perpecahan dan antisipasinya .
Karya : Nashiruddin Abdul Karim Al-'Aql
Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad
Sumber : http://www.islamhouse.com/p/227871
- JANGAN DEKATI ZINAJangan Dekati Zina: Zina adalah salah satu dosa besar oleh karena itulah Allah SWT memerintahkan manusia untuk tidak mendekati zina apalagi melakukan perbuatan tersebut. Dalam buku ini dijelaskan tentang perbuatan-perbuatan yang mengarah pada perbuatan zina agar kita dapat menghindarinya.
Karya : Muhammad Umar As-Sewed
Editor : Erwandi Tirmizi - Mohammad Muinuddin Bashri
Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Sumber : http://www.islamhouse.com/p/71057