Indonesia - Sorah Al-Kafiroon ( The Disbelievers ) - Noble Qur'an

Noble Qur'an » Indonesia » Sorah Al-Kafiroon ( The Disbelievers )

Choose the reader


Indonesia

Sorah Al-Kafiroon ( The Disbelievers ) - Verses Number 6
قُلْ يَا أَيُّهَا الْكَافِرُونَ ( 1 ) Al-Kafiroon ( The Disbelievers ) - Ayaa 1
Katakanlah: "Hai orang-orang kafir,
لَا أَعْبُدُ مَا تَعْبُدُونَ ( 2 ) Al-Kafiroon ( The Disbelievers ) - Ayaa 2
Aku tidak akan menyembah apa yang kamu sembah.
وَلَا أَنتُمْ عَابِدُونَ مَا أَعْبُدُ ( 3 ) Al-Kafiroon ( The Disbelievers ) - Ayaa 3
Dan kamu bukan penyembah Tuhan yang aku sembah.
وَلَا أَنَا عَابِدٌ مَّا عَبَدتُّمْ ( 4 ) Al-Kafiroon ( The Disbelievers ) - Ayaa 4
Dan aku tidak pernah menjadi penyembah apa yang kamu sembah,
وَلَا أَنتُمْ عَابِدُونَ مَا أَعْبُدُ ( 5 ) Al-Kafiroon ( The Disbelievers ) - Ayaa 5
dan kamu tidak pernah (pula) menjadi penyembah Tuhan yang aku sembah.
لَكُمْ دِينُكُمْ وَلِيَ دِينِ ( 6 ) Al-Kafiroon ( The Disbelievers ) - Ayaa 6
Untukmu agamamu, dan untukkulah, agamaku".

Daftar Buku

  • Taubat Jalan Menuju SurgaBuku ini berisi tentang makna taubat dan hakikatnya serta keutamaannya, sebagaimana dijelaskan pula syarat-syarat taubat dan nasehat bagi mereka yang ingin bertaubat serta bahayanya menunda-nunda taubat.

    Editor : Mohammad Lathif

    Penterjemah : Abdullah Haidar

    Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah

    Sumber : http://www.islamhouse.com/p/371385

    Download :Taubat Jalan Menuju Surga

  • Hari AkhirBuku yang menjelaskan tentang hari akhir dan yang terkait dengannya seperi iman kepada surga dengan segala kenikmatannya dan neraka dengan segala siksaannya, siksa kubur dan kenikmatannya.

    Terbitan : Kantor Da'wah dan Bimbingan Islam untuk orang asing di Daerah Sulthanah- Riyadh - Kantor Dakwah dan Bimbingan Islam Untuk Orang asing Di Zulfa

    Sumber : http://www.islamhouse.com/p/338845

    Download :Hari Akhir

  • Kilauan Mutiara Hikmah Dari Perkataan Salaful UmmahKumpulan mutiara hikmah yang dirangkai oleh penyusunnya dengan apik dan lugas. Beliau memilih mutiara-mutiara ini dari lautan ilmu yang terkandung di dalam karya- karya besar ulama Salaf. Dan mutiara ini beliau awali rangkaiannya dengan Kalam Allah Yang Maha Sempurna kemudian sabda Rasul-Nya Shallallahu ‘Alaihi Wa Sallam sekaligus sebagai dasar ucapan-ucapan ulama dan para imam tersebut. Yang itu semua akan menjadi nasehat bagi kita semua…

    Editor : Muhammad Umar As-Sewed

    Sumber : http://www.islamhouse.com/p/191582

    Download :Kilauan Mutiara Hikmah Dari Perkataan Salaful Ummah

  • TUNTUNAN THAHARAH DAN SHALATBuku ini menjelaskan tentang tuntunan cara-cara bersuci juga, kemudian dilanjutkan pembahasan tentang bagaimana praktek shalat Nabi SAW sebagai tuntunan seorang muslim dan juga menjelaskan tatacara shalat bagi orang yang sakit.

    Karya : Muhammad bin Shalih Al Utsaimin - Abdul Aziz bin Abdullah bin Baaz

    Editor : Fir'adi Nashruddin Abu Ja'far - Erwandi Tirmizi - Mohammad Muinuddin Bashri - Muhammadun Abdul Hamid

    Penterjemah : Ali Makhthum As Sulami

    Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah

    Sumber : http://www.islamhouse.com/p/70865

    Download :TUNTUNAN THAHARAH DAN SHALATTUNTUNAN THAHARAH DAN SHALAT

  • Akidah Setiap MuslimSoal Jawab Aqidah : Sebuah buku kecil yang memuat 45 tanya jawab seputar aqidah, yang disertai dalil dari al quran dan sunnah sehingga pembaca tenang dalam mendengar jawabanya, karena masalah aqidah adalah masalah yang sangat urgen dalam kehidupan seseorang dalam Islam karena ia merupakan sumber keselamatan baginya baik didunia maupun diakhirat kelak.

    Karya : Muhammad Jamil Zainu

    Editor : Erwandi Tirmizi

    Penterjemah : Mohammad Muinuddin Bashri

    Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah

    Sumber : http://www.islamhouse.com/p/76556

    Download :Akidah Setiap MuslimAkidah Setiap Muslim