Noble Qur'an » Indonesia » Daftar Buku » PRINSIP-PRINSIP AQIDAH AHLUSSUNNAH WAL JAMA’AH
PRINSIP-PRINSIP AQIDAH AHLUSSUNNAH WAL JAMA’AH
Buku ini menjelaskan tentang makna firqah najiyah yaitu firqah yang berlandaskan akidah ahlussunnah wal jamaah. Berikutnya dibahas tentang prinsip-prinsip akidah ahlus sunnah wal jama'ah. Buku ini ditutup dengan penjabaran sifat dan akhlak kelompok ahlussunnah wal jama'ah.Karya : Shaleh Al-Fauzan
Editor : Erwandi Tirmizi - Mohammad Muinuddin Bashri - Muhammadun Abdul Hamid
Penterjemah : Rahmatul Arifin Muhammad bin Ma'ruf
Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Sumber : http://www.islamhouse.com/p/1556
Daftar Buku
- Petunjuk Haji dan UmrohMemuat tentang petunjuk praktis bagi calon jamaah haji dan umroh sesuai dengan ketentuan kitab dan sunnah.
Penterjemah : Erwandi Tirmizi
Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah - Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Sumber : http://www.islamhouse.com/p/1625
- Bantahan terhadap paham pluralisme agamaBangsa-bangsa kafir menyelenggarakan berbagai macam konferensi dengan berbagai nama, misalnya: “Pendekatan antar Agama”, “Penyatuan Agama”, “Persaudaraan antar Agama”, atau “Dialog Peradaban”. Hal ini merupakan salah satu penopang terburuk dua gua yang amat gelap yaitu “Tatanan Dunia Baru” dan “Globalisasi” yang memiliki tujuan menyebarkan kekufuran, atheisme, kebebasan, menghapus nilai-nilai Islam dan mengubah fitrah kemanusiaan.
Karya : Bakr Bin Abdullah Abu Zaid
Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad
Penterjemah : Ahmad Nizaruddin
Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Sumber : http://www.islamhouse.com/p/227944
- Petunjuk Anda Menuju KetaatanBuku singkat dan padat yang berisi tentang berbagai macam ketaatan dan motifasi untuk mengaplikasikannya dalam kehidupan sehari-hari yang sangat penting untuk ditelaah dan diketahui oleh setiap muslim.
Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Sumber : http://www.islamhouse.com/p/320747
- Sebab-Sebab Perpecahan Umat dan Cara PenanggulangannyaBuku yang sangat bagus menjelaskan tentang perpecahan yang terjadi di kalangan umat islam serta penyebab-penyebabnya, menjelaskan tentang perbedaan antara perselisihan dan perpecahan, kemudian menyebutkan tokoh-tokoh ahli bid'ah, dan diakhiri dengan cara menghindari perpecahan dan antisipasinya .
Karya : Nashiruddin Abdul Karim Al-'Aql
Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad
Sumber : http://www.islamhouse.com/p/227871
- RISALAH RAMADHANRisalah Ramadhan: Buku ini menjelaskan secara lengkap tentang hal-hal yang berkaitan dengan bulan Ramadhan, seperti puasa, zakat fitrah, dan shaum sunnah bulan Syawal yang menjadi informasi penting bagi setiap muslim dalam mengoptimalkan ibadah di bulan suci ini.
Karya : Abdullah Bin Jarullah Bin Ibrahim Al Jarullah
Editor : Erwandi Tirmizi
Penterjemah : Ainul Harits Umar Thayyib - Muhammad Yusuf Harun - Ahmad Mushthalih Efendi
Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Sumber : http://www.islamhouse.com/p/71029