Indonesia - Sorah Ad-Dhuha ( The Forenoon )

Noble Qur'an » Indonesia » Sorah Ad-Dhuha ( The Forenoon )

Choose the reader


Indonesia

Sorah Ad-Dhuha ( The Forenoon ) - Verses Number 11
وَالضُّحَىٰ ( 1 ) Ad-Dhuha ( The Forenoon ) - Ayaa 1
Demi waktu matahari sepenggalahan naik,
وَاللَّيْلِ إِذَا سَجَىٰ ( 2 ) Ad-Dhuha ( The Forenoon ) - Ayaa 2
dan demi malam apabila telah sunyi (gelap),
مَا وَدَّعَكَ رَبُّكَ وَمَا قَلَىٰ ( 3 ) Ad-Dhuha ( The Forenoon ) - Ayaa 3
Tuhanmu tiada meninggalkan kamu dan tiada (pula) benci kepadamu.
وَلَلْآخِرَةُ خَيْرٌ لَّكَ مِنَ الْأُولَىٰ ( 4 ) Ad-Dhuha ( The Forenoon ) - Ayaa 4
Dan sesungguhnya hari kemudian itu lebih baik bagimu daripada yang sekarang (permulaan).
وَلَسَوْفَ يُعْطِيكَ رَبُّكَ فَتَرْضَىٰ ( 5 ) Ad-Dhuha ( The Forenoon ) - Ayaa 5
Dan kelak Tuhanmu pasti memberikan karunia-Nya kepadamu, lalu (hati) kamu menjadi puas.
أَلَمْ يَجِدْكَ يَتِيمًا فَآوَىٰ ( 6 ) Ad-Dhuha ( The Forenoon ) - Ayaa 6
Bukankah Dia mendapatimu sebagai seorang yatim, lalu Dia melindungimu?
وَوَجَدَكَ ضَالًّا فَهَدَىٰ ( 7 ) Ad-Dhuha ( The Forenoon ) - Ayaa 7
Dan Dia mendapatimu sebagai seorang yang bingung, lalu Dia memberikan petunjuk.
وَوَجَدَكَ عَائِلًا فَأَغْنَىٰ ( 8 ) Ad-Dhuha ( The Forenoon ) - Ayaa 8
Dan Dia mendapatimu sebagai seorang yang kekurangan, lalu Dia memberikan kecukupan.
فَأَمَّا الْيَتِيمَ فَلَا تَقْهَرْ ( 9 ) Ad-Dhuha ( The Forenoon ) - Ayaa 9
Sebab itu, terhadap anak yatim janganlah kamu berlaku sewenang-wenang.
وَأَمَّا السَّائِلَ فَلَا تَنْهَرْ ( 10 ) Ad-Dhuha ( The Forenoon ) - Ayaa 10
Dan terhadap orang yang minta-minta, janganlah kamu menghardiknya.
وَأَمَّا بِنِعْمَةِ رَبِّكَ فَحَدِّثْ ( 11 ) Ad-Dhuha ( The Forenoon ) - Ayaa 11
Dan terhadap nikmat Tuhanmu, maka hendaklah kamu siarkan.

Daftar Buku

  • Pengakuan Mantan Pemuja KuburBuku yang menjelaskan tentang kisah perjalanan hidup seorang mantan pemuja kubur yang sudah bertaubat dari kesyirikan yang selama ini ia lakukan, buku ini ditulis dengan harapan agar orang-orang yang sepertinya bisa mendapatkan petunjuk ke jalan yang benar sebgaiamana dirinya telah ditunjukan oleh Allah ke jalan kebenaran dan tauhid yang murni.

    Karya : Abdul Mun'im Al-Jadawi

    Editor : Shalahuddin Abdurrahman

    Penterjemah : Faridh Dhafir Asrar

    Terbitan : Kantor Da'wah dan Bimbingan Islam untuk orang asing di Syifa

    Sumber : http://www.islamhouse.com/p/338837

    Download :Pengakuan Mantan Pemuja Kubur

  • Tauhid dan Keimanan [ Ringkasan Fiqih Islam (1) ]Ringkasan Fiqih Islam Bagian ( 1 ) : Buku ini menjelaskan tentang dasar-dasar keimanan dan tauhid yang diyakini oleh ahlussunnah wal jamaah berdasarkan dalil-dalil yang shahih dari al quran maupun sunnah, disajikan dengan bahasa yang mudah dipahami dan dimengerti, sangat penting untuk dikaji dan di telaah oleh setiap muslim, baik kalangan terpelajar maupun awam …

    Karya : Muhammad ibrahim Al tuwaijry

    Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad

    Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah

    Sumber : http://www.islamhouse.com/p/223230

    Download :Tauhid dan Keimanan [ Ringkasan Fiqih Islam (1) ]Tauhid dan Keimanan [ Ringkasan Fiqih Islam (1) ]

  • pedoman ringkas bergambar untuk memahami islam-

    Karya : Ibrahim Abu Harb

    Sumber : http://www.islamhouse.com/p/193461

    Download :pedoman ringkas bergambar untuk memahami islam

  • Mengapa Kami Memilih IslamTulisan ini menyebutkan keafungan dan kemuliaan ajaran islam sehingga banyak dari kalangan non muslim yang tertarik untuk mengkaji lalu memeluknya, mereka dari berbagai kalangan dari bangsawan dan negarawan, tokoh dan penulis serta kalangan masyarakat dunia yang lainnya dengan berbagai macam profesi yang berbeda-beda.

    Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad

    Terbitan : http://www.themwl.org

    Sumber : http://www.islamhouse.com/p/223202

    Download :Mengapa Kami Memilih IslamMengapa Kami Memilih Islam

  • WASPADA TERHADAP BID'AHWASPADA TERHADAP BID'AH: Risalah kecil ini berbicara tentang beberapa peringatan dan seremonial seperti maulid nabi, isra' dan mi'raj serta peringatan nisfu sya'ban yang sering dilakukan oleh sebagian besar kaum muslimin yang sebenarnya merupakan bid'ah yang diada-adakan dalam agama karena tidak ada sandaran yang sahih baik dari alquran maupun sunnah.

    Karya : Abdul Aziz bin Abdullah bin Baaz

    Editor : Erwandi Tirmizi - Mohammad Muinuddin Bashri - Bakrun Syafi'i - Muzakkir Muhammad Arif

    Penterjemah : Farid Ahmad Okbah

    Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah

    Sumber : http://www.islamhouse.com/p/70879

    Download :WASPADA TERHADAP BID'AHWASPADA TERHADAP BID'AH

Choose language

Choose Sorah

Daftar Buku

Choose tafseer

Participate

Bookmark and Share