Noble Qur'an » Indonesia » Daftar Buku » Nasehat Untuk Yang Tertimpa Musibah
Nasehat Untuk Yang Tertimpa Musibah
Berisi tentang nasehat bagi orang-orang yang tertimpa musibah, pahala yang dijanjikan oleh Allah bagi orang-orang yang bersabar, serta kiat-kiat yang bisa dilakukan untuk memunculkan atau meningkatkan kesabaran ketika mendapat musibah.Karya : Sa'id bin Ali Al Qahthani
Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad
Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Sumber : http://www.islamhouse.com/p/261966
Daftar Buku
- QADHA DAN QADARDalam buku ini dijelaskan secara gamblang prinsip yang dianut oleh ahlussunnah wal jama`ah dan para ulama salaf dalam masalah qadha dan qadar, dan diuraikan pula kerancuan yang terdapat dalam pemahaman- pemahaman yang menyimpang tentang masalah qadha dan qadar serta bantahannya berdasarkan dalil naqli maupun ‘aqli.
Karya : Muhammad bin Shalih Al Utsaimin
Editor : Erwandi Tirmizi - Mohammad Muinuddin Bashri - Muhammadun Abdul Hamid
Penterjemah : Masykur M.Z.
Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Sumber : http://www.islamhouse.com/p/70868
- Jalan Menuju Sehat Jasmani dan Rohani Melalui Ruqyah Syar'iyahBuku ini berisi uraian tentang pentingnya ruqyah syar'iyah untuk menunjang kesehatan jasmani dan rohani. Dijelaskan tentang urgensinya ruqyah syar'iyah, bacaan-bacaan ruqyah, syarat-syarat ruqyah, dan penyakit apa saja yang diobati dengan ruqyah. Disertakan pula kisah-kisah pengalaman orang-orang yang merasakan manfaat ruqyah syar'iyah ini.
Karya : Abdullah Bin Abdul Aziz Al Edaan
Editor : Shalahuddin Abdurrahman
Sumber : http://www.islamhouse.com/p/371387
- RUKUN IMANRUKUN IMAN: Menjelaskan tentang rukun-rukun iman secara rinci dan hikmah yang bisa dipetik dari masing-masing rukun tersebut, serta dalil-dalil yang shahih dari al quran maupun sunnah. Buku ini sangat penting untuk ditelaah karena keterangan-keterangan yang tertera dibuku ini bisa menjawab berbagai pertanyaan yang mungkin sering muncul dibenak kaum muslimin seputar rukun iman.
Karya : Universitas Islam Madinah Bidang Riset & kajian ilmiah
Editor : Erwandi Tirmizi
Sumber : http://www.islamhouse.com/p/76540
- Sihir, Ciri-Ciri, dan PenanggulangannyaBuku ini menjelaskan tentang hal-hal yang berkaitan dengan sihir seperti pengertian sihir, ciri-ciri dan macamnya. Berikut juga diterangkan tentang bagaimana cara berlindung dari bahaya sihir dan 'ain.
Penterjemah : Abdullah Haidar
Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Sumber : http://www.islamhouse.com/p/371411
- Jihad di jalan Allah [ Ringkasan Fiqih Islam (9) ]Ringkasan Fiqih Islam Bagian ( 9 ) : Buku ini menjelaskan tentang jihad dijalan Allah yang mencakup tentang makna, hukum dan keutamaanya dalam islam, juga menjelaskan tentang adab berjihad dan kedudukan seorang yang mati syahid di jalan Allah .
Karya : Muhammad ibrahim Al tuwaijry
Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad
Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Sumber : http://www.islamhouse.com/p/223264